Arifin Achmad merupakan Gubernur Riau ke-3, ia merupakan putra daerah kelahiran Bagansiapi-api yang menjadi Jenderal TNI pertama.
Jenderal Abdul Haris Nasution, lahir pada 3 Desember 1918, adalah sosok kunci dalam sejarah Indonesia yang memberikan kontribusi besar dalam perjuangan kemerdekaan dan pembangunan negara.