AT Mahmud, pencipta lagu anak-anak, ia banyak menciptakan lagu anak diantara lagunya yang terkenal adalah, Pelangi, Ambilkan Bulanbu, dll
KH Bey Arifin, Ulama asal Minang, seorang guru dan dai yang dikenal sebagai Ulama Surabaya dan Imam di Kodam Brawijjaya.
Jakob Oetama dikenal sebagai pendiri Kompas dan Kompas Gramedia. Teladan pers nasional dengan filosofi jurnalisme humanis.
Mohammad Ichsan, yang dikenal sebagai Wali Kota Semarang pertama, duta besar serta menteri sekretaris negara.
Jenderal Abdul Haris Nasution, lahir pada 3 Desember 1918, adalah sosok kunci dalam sejarah Indonesia yang memberikan kontribusi besar dalam perjuangan kemerdekaan dan pembangunan negara.